4 Apr 2015

Download Manager Selain IDM

Posted by Unknown on 4 Apr 2015

Kalau kamu mencari software full version yang di crack / patch / illegal, tempatnya bukan disini. Karena blog ini hanya menyediakan software trial version / shareware / freeware ataupun giveaway.

Kalau kamu downloader sejati pasti mengenal dengan yang namanya Internet Download Manager (IDM) kan? IDM adalah aplikasi download manager yang telah melegenda dan terbukti ampuh dalam mengelola aktivitas download di komputer. Tapi aplikasi ini bersifat shareware atau trial version 30 hari, bahasa kasarnya software ini tidak gratis.

Berbicara soal gratis, saya punya aplikasi Dowload Manager Selain IDM, dan ini bisa dijadikan alternatif untuk menggantikan Internet Download Manager. Kenapa mesti diganti? Karena IDM mahal.

Dari sekian banyak Download Manager yang pernah saya coba, muncullah EagleGet yang saya dapatkan dari Pusat Gratis . Menurut saya, dari segi tampilan, EagleGet tidak kalah bagus dengan IDM. Kemampuan dalam management download juga tidak ketinggalan dari download manager raksasa IDM. Inilah penampakan EagleGet di komputer saya:


Seperti halnya IDM, download manager ini juga terintegrasi dengan browser untuk mempermudah usernya dalam mendapatkan link unduhan.


Download manager ini sepenuhnya gratis dan bisa diperoleh dari website resmi EagleGet, kalau ingin mencoba silahkan klik link yang saya sediakan dibawah ini:


Demikian postingan kali ini, semoga dengan EagleGet bisa menjadi alternatif lain download manager selain menggunakan Internet Download Manager.

Previous
« Prev Post

5 komentar:

  1. Pasang iklan kami di blog anda

    kunjungi :
    http://riskyakbarweb.blogspot.com/2014/04/iklan.html

    BalasHapus
  2. Buat tmbahan aja, di UC browser jga ada fitur download manager dan bsa download video dri Youtube. Bagi yg minat silahkan Download UC browser for PC

    BalasHapus
  3. EagleGet nya permanent gak gan??

    BalasHapus